3 Ide Sarapan Bubur Kacang Hijau Yang Lezat Dan Menyehatkan, Ini Resepnya
3 Ide Sarapan Pagi Bubur Kacang Hijau Yang Lezat Dan Menyehatkan-Ilustrasi-Tangkapan Layar
KORANLINGGAUPOS.ID – Ada 3 ide sarapan pagi bubur kacang hijau yang bisa kalian jadikan sebagai referensi terbaik untuk menyajikan menu sarapan yang lezat dan juga menyehatkan.
3 ide sarapan pagi bubur kacang hijau ini dapat Anda kreasikan sendiri sehingga bisa memberikan rasa yang enak dan menambah selera makan saat pagi hari.
Selain itu, 3 ide sarapan pagi bubur kacang hijau ini dipercaya menjadi salah satu menu yang banyak memiliki kandungan gizi yang sangat baik untuk kesehatan.
Berikut ini 3 ide sarapan pagi bubur kacang hijau yang bisa kalian buat di rumah.
BACA JUGA:Kreasi Menu Sarapan Pagi, Resep Bakmi Jawa Dengan Kuah Rempah Yang Menggoda
1. Bubur kacang Hijau Original.
Dari 3 ide sarapan pagi bubur kacang hijau, salah satunya yang bisa kalian buat adalah resep bubur kacang hijau original.
Bahan-bahan :
· 200 gram kacang hijau
BACA JUGA:Menu Sarapan Pagi, Resep Nasi Goreng Kampung Yang Lezat Dan Praktis
· 1500 ml air
· 2 lembar daun pandan
· 1 ruas jahe
· 1 sdt garam