5 Rekomendasi Powerbank Fast Charging Terbaik 2024, Harga Mulai dari Rp100 Ribuan

Jumat 07 Jun 2024 - 11:30 WIB
Reporter : SAHRIL PADILAH
Editor : SAHRIL PADILAH

Livideas punya 2 variasi, yang pertama dengan kapasitas 10.000 mAh dan yang kedua dengan kapasitas 20.000 mAh.

Livideas powerbank punya desain yang tipis dan anti pecah serta memiliki indikator LED untuk menunjukkan sisa baterai.

Untuk keunggulan lainnya yaitu pengisian yang cepat dalam waktu kurang dari 3 jam, powerbank ini dijual dengan harga sekitar Rp139.000,00.

3. Vyatta Turbo X Magsafe

BACA JUGA:4 Varian Kona Electric, Mobil Listrik Hyundai yang Sudah Bisa Dipesan dan Akan Hadir di Indonesia

Keunggulan utama powerbank ini yaitu sangat cocok dipakai untuk Hp iphone karena mendukung magsafe serta dapat mengisi 3 perangkat sekaligus.

Vyatta Turbo X Magsafe juga telah dilengkapi dengan fitur fast charging hingga 22,5 watt.

Powerbank ini punya ukuran 108,7 x 69 x 16,5 mm dengan berat 182 gram sehingga mudah dibawa dan digenggam.

Dengan kapasitas baterai dari Vyatta Turbo X Magsafe adalah 10.000 mAh dan dijual dengan harga sekitar Rp361.000,00.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Headset Bluetooth TWS Terbaik Pada 2024

4. Jovitech Powerbank

Jovitech Powerbank punya kapasitas yang besar yaitu 12.000 mAh serta dilengkapi dengan berbagai kabel output (micro, type-C,dan lighting) sehingga tidak perlu menyiapkan kabel tambahan.

Powerbank ini juga telah dilengkapi dengan indikator LED dan fitur otomatis berhenti mengisi baterai saat sudah penuh dan mencegah overcharging.

Jovitech Powerbank dijual dengan harga hanya Rp119.000,00.

BACA JUGA:7 Smart TV 4K Harga Terbaru Juni 2024, Punya Fitur Canggih dan Harga Terjangkau

5. Yibao Powerbank

Kategori :