Prediksi Euro: Belanda Vs Prancis 22 Juni 2024, Akankah Prancis Kembali Membuat Belanda Bertekuk Lutut?

Jumat 21 Jun 2024 - 10:42 WIB
Reporter : SAHRIL PADILAH
Editor : SAHRIL PADILAH

16/06/24 Polandia 1-2 Belanda (Euro).

5 pertandingan terakhir Prancis (K-M-M-S-M)

BACA JUGA:Jadwal Euro Grup C 2024 Malam Ini: Slovenia Vs Serbia, Denmark Vs Inggris

24/03/24 Prancis 0-2 Jerman (Friendly)

27/03/24 Prancis 3-2 Chile (Friendly)

06/06/24 Prancis 3-0 Luksemburg (Friendly)

10/06/24 Prancis 0-0 Kanada (Friendly)

18/06/24 Austria 0-1 Prancis (Euro).

Statistik dan Prediksi Skor Belanda vs Prancis

BACA JUGA:Klasemen Sementara Grup A Euro 2024: Jerman Masih Mantap di Puncak Diikuti Oleh Swiss

- Belanda kalah 7 kali dan hanya menang 1 kali dalam 8 laga terakhir vs Prancis (M1 S0 K7).

- Tidak ada hasil seri dalam 13 laga terakhir Belanda di putaran utama Euro (M7 S0 K6).

- Belanda selalu mencetak minimal 2 gol dalam 4 dari 5 pertandingan terakhir di putaran utama Euro.

- Tidak ada hasil seri dalam 15 laga terakhir Belanda (M10 S0 K5).

- Belanda selalu mencetak minimal 2 gol dalam 5 dari 6 pertandingan terakhir.

- Prancis hanya 3 kali clean sheet dalam 9 laga terakhir di putaran utama Euro.

Kategori :