Sedangkan pada pilihan warna Black, Blue dan Yellow.
- Prosesor Gaming Unisoc T820
ZTE Nubia Neo 2 5G ditenagai Unisoc T820 yang merupakan chipset di atas MediaTek Helio G99 dan Dimensity 6080.
Pada pengujian skor AnTuTu v10 ZTE Nubia Neo 2 5G skor sekitar 540 ribuan.
BACA JUGA:HP Oppo A3 Pro Resmi Meluncur Ke Indonesai Besok, Ini Bocoran Spesifikasinya!
Tentu ponsel ini mampu menjalankan game berat, ini dengan performa Unisoc T820 didukung dengan RAM 8 GB dan kapasitas 256 GB.
- Memori UFS 3.1
ZTE Nubia Neo 2 5G menggandeng memori UFS 3.1 yang memiliki kecepatan lebih.
Ini salah satu peningkatan signifikan dari pendahulunya generasi pertama yang masih menggunakan eMMC 5.1.
BACA JUGA:Mudah Banget 6 Trik Jitu Atasi Memori HP Advan Penuh, Tanpa Reset Setelan Pabrik
UFS 3.1 yang digunakan ZTE Nubia Neo 2 5G jauh lebih cepat dari UFS 2.2 atau kata lain smartphone mid range saat ini.
- Baterai dan Fast Charging
ZTE Nubia Neo 2 5G tak kurang lagi dalam penggunan baterai dalam bermain game dalam waktu lama.
Ponsel ini disokong dengan baterai yang besar dari standar yakni 6000 mAh.
Begitu juga dengan pengisian cepat telah menggunkan 33 Watt yang mampu mengini penuh kembali.