Awas Kena Tipu, Ini 7 Cara Mudah Membedakan Sepatu Sneakers Original dengan KW

Senin 24 Jun 2024 - 13:23 WIB
Reporter : KESTI INDAH PRATIWI
Editor : KESTI INDAH PRATIWI

Pada sepatu sneakers kw biasanya hanya meniru pada tampilan luarnya saja, tanpa memerhatikan teknologi yang ada di dalamnya.

6. Build quality sneakers Original lebih berkualitas.

Sepatu sneakers KW dapat dengan mudah meniru bentuk sneakers originalnya, akan tetapi bahan yang digunakan tentu tak akan sebagus bahan sneakers original karena sneakers KW harus menekan harga bahan agar harga jualnya jauh lebih murah dari sneakers originalnya.

BACA JUGA:7 Rekomendasi Merk Sepatu Sneakers Lokal Terbaik 2024, Bikin Tampilan Tetap Trendy

Sehingga ketika Anda membeli sneakers secara langsung, Anda dapat mengecek build quality dari sneakers tersebut jika sneakers original tentunya akan menggunakan bahan-bahan yang bagus sehingga memengaruhi build quality, sedangakan sneakers kw biasanya beraroma kurang sedap karena menggunakan karet yang tidak sebagus sneakers asli.

7. Pilih toko yang pasti menjual produk Original.

Beberapa toko sneakers tentunya mempunyai sertifikat yang menandakan bahwa mereka adalah distributor resmi dari merek sepatu sneakers tertentu.

Biasanya toko-toko tersebut juga tidak ragu untuk menunjukkan dan menjamin keaslian dari produk yang mereka jual walaupun biasanya di toko seperti itu harganya cemderung lebih mahal, akan tetapi Anda akan lebih tenang karena lebih terjamin keaslian produknya.

BACA JUGA:10 Rekomendasi Sepatu Sneakers Brand Lokal Terbaik Yang Pernah Dipakai Jokowi

Terus simak KORANLINGGAUPOS.ID yang dapat memberikan beragam informasi terkini bagi para pembaca setia.

Atau bisa juga mengikuti saluran di WhatsApp dengan cara klik LINK INI dan pesan siar saluran WhatsApp di LINK INI.

Dan bisa mengikuti Telegram di LINK INI.

Semoga dengan apa yang telah disampaikan terkait berita atau artikel ini bisa bermanfaat. (*)

Kategori :