Perbedaan utama dibandingkan Apple Watch standar yakni bingkai titanium yang menambah daya tahan jam tangan dan membuatnya jauh lebih kokoh.
Didukung dengan ekosistem aplikasi Apple, sehingga kalian mendapatkan segalanya mulai dari aplikasi untuk melacak latihan hingga permainan menyenangkan saat terjebak dalam rapat yang membosankan.
BACA JUGA:5 Rekomendasi Smartwatch Terbaik 2024, Harga Mulai dari Rp400 Ribuan
Nah jadi itulah tadi beberapa rekomendasi smartwatch outdoor terbaik yang dapat kalian pilih untuk kegiatan di luar ruangan.(*)
Kategori :