Apriyadi berharap semoga kondisi Karhutlah tahun 2024 bisa diatasi bersama.
Sementara Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Muba H Pathi Riduan mengungkapkan guna mengantisipasi Karhutbunla telah dibentuk posko terpadu bersama TNI Polri dan Manggala Agni.
Berikut strategi BPBD Muba dalam penanggulangan karhutbunla:
1. Melakukan pengecekan lapangan terhadap beberapa titik bersama TNI Polri dan stakeholder terkait lainnya.
BACA JUGA:Kader PKK Muba Diajak Manfaatkan e-Commerce dan Jejaring Sosial untuk Tingkatkan Income Keluarga
2. Sosialisasi penyebaran maklumat larangan membuka lahan dengan membakar.
3. Melakukan pengawasan sarana prasarana karhutla pada perusahaan yang bergerak di bidang perkebunan dan kehutanan. (*)