4 Rekomendasi Kitchen Set Minimalis Bawah Tangga Berdesain Modern dan Aesthetic

Kamis 18 Jul 2024 - 14:41 WIB
Reporter : KESTI INDAH PRATIWI
Editor : KESTI INDAH PRATIWI

KORANLINGGAUPOS.ID - Mendesain dapur bawah tangga dengan pemasangan kitchen set minimalis saat ini memang sedang menjadi tren di kalangan masyarakat, terutama pada rumah minimalis modern.

Penempatan dapur bawah tangga dengan desain kitchen set minimalis modern dan aesthetic ini dianggap sebagai solusi tepat dalam pemanfaatan ruang yang efektif pada rumah minimalis, sehingga ini bertujuan agar rumah minimalis tersebut bisa terlihat lebih luas dan cantik meskipun areanya sangat terbatas.

Selain itu, penempatan desain kitchen set minimalis di bawah tangga juga bisa menambah nilai estetika pada rumah minimalis.

Nah, bagi Anda yang mempunyai ruang kosong di bawah tangga dan tertarik ingin mendesainnya menjadi dapur dengan kitchen set minimalis modern, yuk simak 4 rekomendasi desain kitchen set minimalis berikut ini:

BACA JUGA:6 Desain Kitchen Set Minimalis Ini Cocok untuk Dapur Sempit Jadi Tampak Luas dan Elegan

1. Desain Kitchen Set Minimalis Colorful

Desain kitchen set minimalis colorful ini memang sangat menarik perhatian karena penguni rumah bisa menerapkan berbagai warna pada beberapa bagian di kitchen set minimalisnya.

Meskipun didesain dengan penuh corak, namun tampilan kitchen set minimalis ini tidak akan terlihat norak justru malah akan terkesan lebih modern dan aesthetic karena memiliki kombinasi warna yang sangat serasi.

2. Desain Kitchen Set Minimalis Modern

BACA JUGA:5 Rekomendasi Desain Kitchen Set Minimalis Kekinian yang Bikin Dapur Jadi Lebih Aesthetic

rekomendasi berikutnya adalah desain kitchen set minimalis bawah tangga dengan gaya minimalis modern yang akan memberikan kesan cantik dan sangat fungsional.

Kitchen set minimalis ini juga dilengkapi dengan rak terbuka dan tertutup, serta ada juga laci bawah sehingga membuat pemiliknya bisa menata barang secara rapi dan sesuai dengan keinginannya.

3. Desain Kitchen Set Minimalis Modern Japandi

Penggunaan lemari dan kabinet dengan dominasi warna putih memang sangat cocok menjadi inspirasi desain kitchen set minimalis, khususnya bagi Anda yang menyukai gaya Japandi.

BACA JUGA:4 Desain Kitchen Set Minimalis Bernuansa Hitam Ini Siap Bikin Dapur Jadi Mewah dan Elegan

Kategori :