Jika Anda ingin menciptakan suasana ruang dapur sempit yang tenang dan santai, penerapan desain kitchen set minimalis berbentuk L dengan warna netral seperti beige, cokelat muda, atau abu-abu bisa jadi ide yang menarik untuk dapur sempit Anda karena warna-warna netral tersebut bisa menciptakan kesan hangat dan homey pada ruangan.
BACA JUGA:7 Pilihan Desain Kitchen Set Minimalis Leter L Super Cantik yang Cocok untuk Dapur Kecil
4. Kitchen Set Minimalis bentuk L Mini Bar Kecil
Tampilan ruang dapur yang sempit tentu saja bisa terlihat semakin luas dan elegan dengan penggunaan desain kitchen set minimalis bentuk L mini bar kecil ini.
Anda bisa memilih desain kitchen set minimalis bentuk L dengan mengusung konsep ini yang dipadukan dengan warna putih dan penambahan meja dapur berbahan keramik bermotif sehingga dapat membuat tampilan dapur sempit jadi semakin homey dan menarik.
5. Kitchen Set Minimalis Bentuk L Dekat dengan Jendela
BACA JUGA:5 Ide Desain Kitchen Set Minimalis Elegan yang Bikin Dapur Kecil Jadi Tampak Kekinian dan Menawan
Selain baik untuk sirkulasi udara yang masuk dan keluar, desain kitchen set minimalis bentuk L yang direncang di area dekat dengan jendela ini juga dapat menciptakan kesan homey dan sejuk ketika Anda sedang memasak lho.
Meski tampak tak begitu luas, namun desain kitchen set minimalis bentuk L dengan konsep ini cukup banyak digunakan oleh pemilik rumah bergaya minimalis di zaman modern seperti saat ini.
Itulah tadi beberapa rekomendasi desain kitchen set minimalis bentuk L yang sangat cocok untuk dijadikan referensi menarik untuk menciptakan suasana dapur sempit yang homey dan rapi.