7 Tren Desain Kitchen Set Minimalis Super Mewah, Bak Dapur Sultan yang Menawan

Minggu 28 Jul 2024 - 16:41 WIB
Reporter : KESTI INDAH PRATIWI
Editor : KESTI INDAH PRATIWI

KORANLINGGAUPOS.ID - Punya desain kitchen set minimalis super mewah dengan model yang kekinian bak dapur Sultan tentunya menjadi idaman bagi banyak orang, terutama untuk mereka yang memiliki rumah minimalis mewah.

Keberadaan desain kitchen set minimalis dengan model yang kekinian dan super mewah menjadi hal yang patut dipertimbangkan untuk membuat tampilan dapur jadi tampak lebih cantik, menarik, dan elegan sehingga bisa memberi kenyamanan ketika sedang memasak atau hanya sekedar bersantai bersama keluarga.

Desain kitchen set minimalis yang dirancang khusus dengan material yang berkualitas dan model yang mewah namun tetap kekinian ala dapur Sultan tentu akan menambah estetika di rumah minimalis.

Agar ruang dapur terlihat rapi dan teratur dengan penataan yang indah, yuk simak 7 tren desain kitchen set minimalis super mewah bak dapur Sultan berikut ini.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Desain Kitchen Set Mininalis Bentuk L yang Homey dan Rapi untuk Dapur Sempit

BACA JUGA:8 Inspirasi Desain Kitchen Set Minimalis Elegan untuk Dapur Bawah Tangga Jadi Lebih Rapi dan Fungsional

1. Kitchen Set Minimalis Mewah Aluminium

Jika kamu sangat menyukai hal-hal yang rapi, mewah namun tetap kekinian, desain kitchen set minimalis super mewah dengan bahan utama dari material aluminium yang dipadukan dengan kaca bening satu ini tentunya akan sangat cocok untuk diterapkan di dapur cantikmu.

Selain bisa membuat tampilan dapur terlihat mewah, rapi, dan kekinian bak dapur Sultan, desain kitchen set minimalis berbahan aluminium ini juga sangat aman, ringan, mudah dibersihkan, serta awet untuk digunakan.

2. Kitchen Set Minimalis Gaya Industrial

BACA JUGA:6 Model Kitchen Set Minimalis dengan Desain Cantik dan Elegan, Jadi Pilihan Tepat untuk Dapur Ala Sultan

BACA JUGA:5 Ide Desain Kitchen Set Minimalis dengan HPL Motif, Jadikan Ruang Dapur Semakin Inovatif

Gaya industrial belakangan ini tengah menjadi tren di kalangan dapur Sultan, terutama pada penerapan desain kitchen set minimalis.

Selain mampu memberikan estetika ruang yang super cantik, desain kitchen set minimalis gaya industrial ini juga mampu menciptakan kesan yang lebih natural namun tetap mewah pada ruang dapur.

Desain kitchen set minimalis super mewah dengan gaya industrial ini tercipta dari perpaduan yang epic antara material kayu dan besi sebagai bahan utamanya, sedangkan dalam segi warna biasanya desain ini akan menggunakan warna putih, hitam, dan sentuhan alami lainnya sehingga desainnya akan terkesan jadi semakin mewah dan elegan pada area dapur.

Kategori :