8 Inspirasi Desain Kitchen Set Minimalis dengan Model Kekinian, Jadikan Dapur Idaman Makin Elegan

Selasa 30 Jul 2024 - 14:27 WIB
Reporter : KESTI INDAH PRATIWI
Editor : KESTI INDAH PRATIWI

Penggunaan aksen kayu pada desain ini akan membuat dapur idamanmu jadi terkesan lebih homey dan aesthetic, serta jangan lupa agar kamu tetap menggunakan beberapa lampu sorot untuk memaksimalkan penerangan.

6. Kitchen Set Minimalis Modern Monokrom

Jika kamu lebih menyukai satu warna untuk memdesain ruang dapur idamanmu, maka kamu bisa menggunakan desain kitchen set minimalis dengan model kekinian bergaya monokrom ini.

BACA JUGA:Ingin Dapur Terlihat Cantik? Ini 5 Inspirasi Desain Kitchen Set yang Menarik untuk Interior Ruang Dapur

BACA JUGA:Yuk Intip! 5 Ide Desain Kitchen Set Model U yang Selalu Bikin Dapur Makin Stylish

Penggunaan warna abu-abu di seluruh kabinet pada desain ini akan membuat desain kitchen set minimalis model kekinian bergaya monokrom ini jadi lebih terkesan luas, cantik, dan elegan untuk tipe dapur yang kecil.

7. Kitchen Set Minimalis Bernuansa Putih

Nuansa putih belakangan ini memang sedang jadi tren di kalangan pencinta interior rumah minimalis, salah satunya dalam penggunaan desain kitchen set minimalis dengan model kekinian yang elegan ini.

Penggunaan warna putih pada desain kitchen set minimalis ini pastinya akan menciptakan kesan luas dan rapi pada ruang dapur yang sempit dan terbatas sehingga bisa menjadi dapur idaman yang semakin elegan dan berkelas.

BACA JUGA:5 Ide Desain Kitchen Set Minimalis dengan HPL Motif, Jadikan Ruang Dapur Semakin Inovatif

BACA JUGA:5 Rekomendasi Desain Kitchen Set Minimalis Model Terbaru 2024, Jadi Favorit Semua Orang

8. Kitchen Set Minimalis Kayu Palet

Agar lebih menonjolkan konsep industrial pada dapur idamanmu, kamu bisa memilih desain kitchen set minimalis dengan model kekinian konsep industrial yang elegan dengan penggunaan kayu palet ini.

Desain kitchen set minimalis kekinian yang elegan dari kayu palet ini tentu akan sangat cocok jika dikombinasikan dengan dinding batu bata ekspose dan ornamen lainnya yang berwarna hitam, sehingga desain ini akan menciptakan kesan kekinian dan elegan pada dapur idamanmu.

Itulah tadi, beberapa inspirasi desain kitchen set minimalis dengan model kekinian yang cocok untuk diterapkan di dapur idamanmu sehingga tampilannya jadi semakin elegan dan mewah.

Kategori :