Kamu bisa mengaplikasikan warna tosca di salah satu bagian dinding dan warna putih di sisi dinding yang lain serta kamu juga bisa menggunakan lantai kayu dengan warna yang lebih gelap sehingga perpaduan dari semua warna tersebut jadi semakin terlihat lebih estetik dan eye catching.
BACA JUGA:7 Ide Desain Kamar Tidur Bergaya Klasik Tapi Mewah Seperti Kamar Ala Sultan
3. Desain Kamar Tidur Minimalis Kombinasi Putih dan Kuning
Perpaduan warna putih dan kuning juga bisa kamu pilih untuk desain kamar tidur minimalismu, kombinasi dari kedua warna cat ini pastinya akan memberi kesan minimalis dan ceria dalam ruangan.
Warna kuning sendiri memiliki kesan cerah dan menyala jika diaplikasikan di dalam kamar tidur, sehingga jika kamu memadukannya dengan warna putih yang netral maka hasilnya pun akan tampak serasi dan estetik.
4. Desain Kamar Tidur Minimalis Kombinasi Putih dan Hitam
BACA JUGA:7 Ide Desain Kamar Tidur Anak dengan Desain yang Menarik dan Menggemaskan
BACA JUGA:7 Ide Desain Kamar Tidur Modern dengan Pola Garis yang Cantik dan Kekinian
Kombinasi warna putih dan hitam seperti ini juga sangat cocok sekali untuk diaplikasikan pada desain kamar tidur minimalis apalagi jika kamu termasuk orang yang menyukai konsep ruangan monokrom.
Kedua warna tersebut adalah warna netral sehingga ketika kamu memadukannya maka desain kamar tidur minimalis jadi tampak lebih cantik dan estetik, apalagi jika dipadukan dengan pencahayaan yang tepat.
Pilih warna putih gading yang lebih teduh kemudian kamu bisa memadukannya dengan warna hitam yang tidak terlalu pekat sehingga ini akan membuatnya jadi lebih indah.
5. Desain Kamar Tidur Minimalis Pink dan Abu-abu
BACA JUGA:7 Inspirasi Desain Kamar Tidur Minimalis Ukuran 3x3 dengan Desain Modern dan Trendy
BACA JUGA:6 Ide Desain Kamar Tidur Tema Monokrom yang Simpel Tapi Elegan
Kombinasi dua warna cat pada desain kamar tidur minimalis yang satu ini akan tampak estetik dan eye catching banget.