Anti Ribet dan Mudah Perawatannya, 6 Tanaman Indoor Cantik Ini Bisa Ditanam di Media Air

Senin 19 Aug 2024 - 09:04 WIB
Reporter : KESTI INDAH PRATIWI
Editor : KESTI INDAH PRATIWI

Sri rezeki adalah salah satu jenis tanaman indoor hias yang mudah tumbuh dengan dua media sekaligus, baik media air maupun tanah. 

BACA JUGA:Serupa Tapi Tak Sama, 7 Tanaman Indoor Ini Sering Dianggap Mirip dengan Monstera

BACA JUGA:Selain Lidah Mertua, Ini 5 Jenis Tanaman Indoor dengan Visual Cantik dan Bawa Keberuntungan untuk Pemiliknya

Jika ditempatkan di dalam botol dengan media air, perawatan tanaman hias yang satu ini juga sangat mudah yaitu hanya cukup mengganti airnya jika dirasa sudah kotor atau airnya berkurang. 

3. Bambu Keberuntungan

Tanaman indoor hias bambu keberuntungan satu ini dikenal juga dengan nama lain bambu air China, dimana konon katanya jenis tanaman hias bambu keberuntungan ini dipercaya bisa membawa keberuntungan bagi pemiliknya. 

Jika Anda ingin mulai merawatnya di rumah, maka letakkan tanaman indoor hias ini di dalam botol dan lalu isi dengan air yang telah disaring atau tidak mengandung klorin kemudian tunggu beberapa minggu sampai tanaman tersebut muncul akarnya.

BACA JUGA:Selain Menyegarkan, 7 Tanaman Indoor Ini Juga Bisa Saring Udara Kotor di dalam Ruangan

BACA JUGA:Gak Cuma Cantik, 5 Jenis Tanaman Indoor Ini Juga Beri Kesan Eksotis di Setiap Sudut Ruangan

4. Begonia

Begonia merupakan salah satu jenis tanaman indoor yang memiliki ciri khas dari batangnya yang cukup besar, tanaman ini juga dapat tumbuh subur di dalam air.

Anda bisa coba untuk menanam tanaman begonia ini di air dengan menggunakan begonia lilin yang kuat dengan simpul daun yang sangat menonjol dan akar yang terbentuk dengan mudah. 

5. Philodendron

BACA JUGA:5 Tanaman Indoor Bernuansa Hijau Ini Bikin Kesan Ruangan Jadi Lebih Hidup dan Fresh

BACA JUGA:6 Tanaman Indoor Ini Tampak Estetik Diletakkan di Atas Meja Kantor, Bawa Keberuntungan Hingga Karier Cemerlang

Philodendron merupakan jenis tanaman indoor hias yang mempunyai warna daun hijau dan cerah, selain itu tanaman ini juga bisa menciptakan suasana sejuk dan segar di dalam ruangan. 

Kategori :