Ingin Rumah Terlihat Mewah? Berikut 6 Inspirasi Jendela Minimalis Berdesain Modern yang Elegan untuk Hunian

Minggu 25 Aug 2024 - 11:01 WIB
Reporter : KESTI INDAH PRATIWI
Editor : KESTI INDAH PRATIWI

KORANLINGGAUPOS.ID - Di era modern seperti saat ini, penerapan jendela minimalis menjadi sesuatu hal yang diperlukan dalam menciptakan hunian modern masa kini agar terlihat lebih mewah dan semakin stylish.

Tahun 2024 sendiri kini sudah ada banyak desain-desain jendela minimalis yang beragam dan fungsional, seperti desain jendela sliding, jendela bay, jendela casement, hingga jendela skylight yang pastinya akan membuat hunian semakin penuh gaya.

Keberadaan jendela minimalis sendiri tak hanya sekedar dapat menjadi akses pencahayaan dan sirkulasi udara yang baik saja untuk rumah minimalis, tetapi juga dapat memberikan kesan estetik pada suatu hunian 2024.

Agar tidak salah dalam memilih model jendela yang tepat untuk hunian modernmu, yuk simak 6 inspirasi desain jendela minimalis dengan desain modern yang elegan untuk rumah minimalis berikut ini!

BACA JUGA:Selain Jendela Geser, 5 Rekomendasi Jendela Minimalis Ini Juga Tak Kalah Keren untuk Rumah Minimalis

BACA JUGA:Gak Bikin Pengap, Inilah 5 Pilihan Jendela Minimalis Dapur yang Cantik dan Aesthetic untuk Rumah Minimalis

1. Jendela Minimalis Sliding

Seperti namanya, jendela minimalis sliding satu ini adalah salah satu jenis jendela geser yang punya tampilan modern dan kekinian untuk hunian masa kini.

Jendela mininalis sliding ini pun cukup banyak digunakan untuk desain rumah minimalis bergaya modern karena selain bisa menggantikan fungsi pintu juga bisa memberikan akses cahaya yang bisa masuk secara maksimal.

Model sliding ini bisa digunakan dengan cara hanya menggeser ke arah kanan atau kiri saja, karena jendela minimalis model ini memang sengaja dibuat untuk menyiasati ruangan yang sempit karena pemasangannya tidak memerlukan banyak space.

BACA JUGA:Suka dengan Model Jendela Minimalis yang Simpel Tapi Tetap Dekoratif? Berikut 7 Rekomendasinya untuk Hunianmu

BACA JUGA:5 Tren Desain Jendela Minimalis Kaca Besar Paling Populer 2024, Ada Model Geser Juga!

2. Jendela Minimalis Bay

Model jendela minimalis bay ini biasanya sering digunakan pada desain rumah minimalis bergaya modern, jendela minimalis ini juga punya bentuk yang melengkung mengikuti bentuk dinding yang bisa membuatnya jadi bisa lebih dikreasikan untuk berbagai fungsi.

3. Jendela Minimalis Casement

Kategori :