6 Ide Model Lampu Gantung Ruang Tamu yang Keren, Beri Sentuhan Mewah pada Hunian

Sabtu 31 Aug 2024 - 11:38 WIB
Reporter : KESTI INDAH PRATIWI
Editor : KESTI INDAH PRATIWI

Lampu gantung sputnik merupakan salah satu desain lampu hias yang terkenal dengan gaya mid-century modern, dimana lampu ini kerap diterapkan pada area ruang tamu minimalis modern.

BACA JUGA:Desain Interior Ruang Tamu Minimalis Jadi Lebih Artistik, Begini 7 Tips Membuatnya!

BACA JUGA:5 Model Lampu Gantung Ruang Tamu Minimalis yang Aesthetic dan Mewah

Nama sputnik sendiri berasal dari satelit Soviet yang pertama kali diluncurkan pada tahun 1957, sehingga dengan begitu desain lampu gantung ruang tamu ini biasanya menampilkan banyak cabang yang akan memancarkan cahaya yang hampir sama dengan penampilan satelit tersebut.

3. Lampu Gantung Ruang Tamu - Mahkota Mewah

Bagi kamu yang menyukai hal-hal yang anti-mainstream, maka kamu bisa menerapkan interior seperti lampu gantung di area ruang tamu dengan bentuk mahkota mewah ala-ala Princess.

Chandelier pada lampu hias satu ini berwarna gold sehingga ada baiknya jika dipadukan dengan berbagai desain interior yang berwarna putih, hijau sage, dan krem kayu.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Warna Cat Ruang Tamu Minimalis yang Beri Sentuhan Kemewahan pada Hunian Modern

BACA JUGA:5 Contoh Desain Lampu Gantung Ruang Tamu Terbaik 2024, Cantik dan Dekoratif

4. Lampu Gantung Ruang Tamu - Lingkaran

Bosan dengan model lampu yang begitu-begitu saja? Saat ini kamu bisa menggunakan desain lampu gantung dengan model lingkaran yang unik di area ruang tamu minimalismu.

Dua lingkaran besar dan dua lingkaran kecil, dengan warna lampunya yang putih dan gold tentu saja akan menciptakan aksen mewah pada ruang tamu, apalagi jika warna cat dinding hunianmu bernuansa hijau sage modern tentu hal ini akan menambah kesan hunian modern yang elegan dan mewah.

5. Lampu Gantung Ruang Tamu - Hula Hoop Terbang

BACA JUGA:5 Inspirasi Lampu Gantung Ruang Tamu Minimalis dengan Model Unik Tapi Kekinian

BACA JUGA:6 Ide Desain Ruang Tamu Minimalis Super Cantik Ini Cocok untuk Hunian Masa Kini, Terkesan Lebih Futuristik

Sama seperti desain lampu gantung ruang tamu lainnya, model lampu gantung hula hoop terbang ini juga terdiri dari banyak lingkaran.

Kategori :