Ada 35 Jurusan D4 hingga S1 Khusus Wanita Dibutuhkan TNI 2024, Adakah Jurusanmu?

Rabu 25 Sep 2024 - 10:11 WIB
Reporter : MUHAMMAD HIDAYAT
Editor : MUHAMMAD HIDAYAT

1. Warga Negara Indonesia, baik pria maupun wanita, yang belum menjadi anggota TNI/Polri/PNS.

BACA JUGA:27 Perwira Tinggi Bintang 2 Dimutasi Panglima TNI, Berikut Daftar Nama-namanya

BACA JUGA:6 Perwira Tinggi TNI AD Dapat Promosi Jabatan Naik Pangkat Jadi Mayjen, Berikut Daftar Nama-namanya

2. Beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa serta setia kepada NKRI berdasarkan Pancasila dan UUD 1945.

3. Sehat jasmani dan rohani, serta bebas dari narkoba.

4. Tinggi badan minimal 163 cm untuk pria dan 157 cm untuk wanita.

5. Telah lulus dan memiliki ijazah D4/S1/S1 Profesi/S2 dari jurusan yang sesuai dengan kebutuhan TNI.

BACA JUGA:15 Pangdam Baru di Indonesia Usai Dimutasi Panglima TNI September 2024, Ini Namanya

BACA JUGA:3 Jenderal Kostrad Dimutasi Panglima TNI September 2024, Berikut Daftar Namanya

6. Usia maksimal 28 tahun untuk D4/S1 dan 30 tahun untuk S1 Profesi/S2 pada saat pembukaan pendidikan.

7. Akreditasi minimal "B" untuk universitas dan jurusan/program studi pada saat lulus.

8. IPK minimal 2,80 bagi lulusan dengan akreditasi "A."

9. Belum pernah menikah dan bersedia tidak menikah selama mengikuti pendidikan pertama.

BACA JUGA:4 Perwira Menengah Polri Jadi Wakapolda Usai Dimutasi Kapolri September 2024, Ini Daftar Namanya

BACA JUGA:5 Perwira Tinggi TNI AD yang Digeser Panglima TNI September 2024, Ini Nama-Namanya

10. Bersedia ditugaskan di seluruh wilayah Indonesia.

Kategori :