7 HP Rekomendasi Pilihan Terbaik 2024 Harga 3 Jutaan, Ada Samsung, Redmi, POCO, OPPO

Rabu 04 Dec 2024 - 16:00 WIB
Reporter : DHAKA R PUTRA
Editor : DHAKA R PUTRA

BACA JUGA:9 HP Makin Tanguh dengan Snapdragone 8 Elite, Ini Kehebatan Snapdragone 8 Generasi 4

3. POCO X6 5G - Harga Rp3,6 jutaan

HP 3 jutaan terbaik 2024 dari POCO X6 5G ini memiliki kemampuan pengisian daya cepat turbo mencapai 67Watt.

Baterainya pun telah menggunakan baterai 5.100 mAh lebih besar dari yang lain, maka daya tahan HP ini lebih kuat hingga seharian.

4. OPPO A79 5G - Harga Rp3 jutaan

BACA JUGA:Apakah Membaca Surah Yasin di HP Tanpa Wudhu di Perbolehkan? Begini Penjelasan Hukum dan Adabnya

BACA JUGA:Huawei Nova 13 Desain Dinamis dengan Kemampuan Spesifiksi Gagah dan Fast Charger HP Tercepat

OPPO A79 5G telah menggunakan  Dimensity 6020, HP ini sangat memadai untuk multitasking atau memainkan game kompetitif sekalipun.

5. Infinix Note 30 Pro - Harga Rp3,1 jutaan

Seri ini sediakan fitur yang jarang ada di perangkat tiga jutaan, yaitu reverse wireless charging dan wireless charging, sehingga bisa menjadi pengisi daya bagi HP lainnya.

6. Xiaomi Redmi Note 13 Pro - Harga Rp3,7 jutaan

Xiaomi Redmi Note 13 Pro hadir dengan kualitas unggulan bagi kamu yang ingin mempunyai HP berkamera jernih.

Sebab, Xiaomi Redmi berani memasukkan kamera beresolusi hingga 200 MP sebagai kamera utamanya.

BACA JUGA:Dibilang Murah, Samsung Galaxy A16 5G HP Terbaru 2024 dapat Update Android 20

BACA JUGA:HP Murah dari Infinix Smart 9 Hanya Rp1 Jutaan Kesannya Premium

7. Samsung Galaxy M34 5G - Harga: sekitar Rp3,6 jutaan

Seri Samsung ini sudah menyediakan refresh rate hingga 120 Hz.

Sehingga bisa berikan pengalaman pergerakan layar yang lebih nyaman dan mulus.

Kategori :