3 Jenis Bansos Cair Desember 2024, Segini Nominal dan Cara Cek Penerimanya

Minggu 08 Dec 2024 - 14:23 WIB
Reporter : MUHAMMAD HIDAYAT
Editor : MUHAMMAD HIDAYAT

Login dan cek status penerima di menu “Profil.”

3. Cek PIP Kemdikbud

Buka pip.kemdikbud.go.id.

Masukkan NISN (Nomor Induk Siswa Nasional) dan NIK (Nomor Induk Kependudukan).

Isi captcha, lalu klik "Cek Penerima PIP."

BACA JUGA:Segera Cek Bansos Kemensos, BPNT Oktober 2024, Cair Ke Rekening

Informasi penerima akan ditampilkan, termasuk status pencairan bantuan.

Desember 2024 menjadi bulan penting bagi penerima bansos dengan pencairan PKH, BPNT, dan PIP Kemdikbud.

Pastikan Anda mengecek status penerima melalui kanal resmi agar bantuan dapat dimanfaatkan dengan optimal.

Kategori :