13 Mengatasi Radang
Madu klanceng sebagai penawar luka, karena didalam madu klanceng terdapat polifenolnya mendukukng anti-inflamasi yang bisa membantu penyembuhan dalam peradangan.
BACA JUGA:Sedih Melihat Kondisi Plaza Pinggir Lematang Kabupaten Lahat Saat Ini
14. Megatasi keputihan
Kandungan Madu klanceng ada antimikro dalam madu juga berperan dalam mengatasi keputihan, yang menjadi sumber masalah bagi wanita, yang bisa diatasai secara alami dengan madu klanceng.
15. Aktivitas Anti-inflamasi
Sebuah penelitian menunjukkan bahwa madu klanceng, saat dioleskan pada kulit, menunjukkan efek antiinflamasi yang mengesankan. Komponen utamanya, sekitar 5,8 kDa protein, berperan sebagai pemain utama dalam stimulasi ini.
BACA JUGA:Pemda Diminta Perkuat Ketersediaan Bantuan Logistik Kebencanaan
16. Mengatasi Gangguan Kesuburan
Madu klanceng bukan hanya sekadar lezat, tetapi juga membawa manfaat kesehatan luar biasa.
Khasiat antimikroba, antioksidan, anti-inflamasi, antihiperlipidemik, dan kardioprotektifnya membuatnya menjadi penawar ampuh untuk gangguan kesuburan.
17. Mencegah Penuaan Dini
BACA JUGA:Ada Harapan Guru Non ASN Mengabdi di Daerah 3T, Ini Susunan 1,6 juta Formasi PPPK
Dengan mencampurkan madu klanceng dengan air lemon dan dioleskan pada wajah dijadikan sebagai toner untuk mencegah penuaan dini.
18. Pilihaan Terbaik untuk Gaya Hidup Sehat
Dari antioksidan hingga antibakteri, dari anti-inflamasi hingga kecantikan kulit, madu klanceng adalah paket lengkap kesehatan alami.