Kenapa Kita Perlu KB? Berikut Penjelasan dr Indra Tarigan, Sp.OG

Senin 20 Jan 2025 - 22:51 WIB
Reporter : SULIS
Editor : SULIS

2. Tidak Perlu Cek Rutin

Jika tidak ada keluhan (seperti nyeri, infeksi, atau gangguan menstruasi), tubektomi tidak memerlukan pemeriksaan rutin tahunan.

3. Konsultasi Bila Ada Keluhan

Segera periksakan diri jika Anda mengalami gejala yang tidak biasa, seperti nyeri panggul, perdarahan yang tidak normal, atau menstruasi yang sangat berubah.

4. Pemeriksaan Kesehatan Umum

Meski tidak perlu cek khusus steril, penting untuk melakukan pemeriksaan kesehatan rutin seperti Pap smear, cek kesehatan rahim, atau konsultasi lainnya sesuai anjuran dokter.

Kategori :