Segini Batas Usia Daftar di 6 Sekolah Kedinasan Ini dan Begini Strategi Lolos Seleksinya!

Minggu 23 Feb 2025 - 14:36 WIB
Reporter : MUHAMMAD HIDAYAT
Editor : MUHAMMAD HIDAYAT

BACA JUGA:Sekolah Gratis Lulus Jadi PNS, Ini 2 Sekolah Kedinasan Pakai Nilai UTBK SNBT 2025

6. Politeknik Siber dan Sandi Negara (Poltek SSN)

Minimal: 17 tahun

Maksimal: 20 tahun

Berlaku pada: 31 Desember tahun pendaftaran

BACA JUGA:Ingin Jadi CPNS 2025? Ini Dia Peluang Baru melalui Sekolah Kedinasan

Strategi Lolos Seleksi Sekolah Kedinasan

Selain memenuhi persyaratan usia, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan agar bisa lolos seleksi sekolah kedinasan. 

Berikut beberapa strategi yang bisa diterapkan:

1. Mempersiapkan Dokumen Secara Lengkap

BACA JUGA:Catat! Ini Nilai Rapor Minimal untuk Lolos Sekolah Kedinasan 2025

Pastikan semua dokumen yang dibutuhkan sudah disiapkan jauh-jauh hari. 

Biasanya, dokumen yang diperlukan meliputi ijazah, KTP, Kartu Keluarga, serta sertifikat prestasi jika ada.

Kesalahan administrasi dapat menyebabkan kegagalan dalam tahap seleksi awal.

2. Memahami Materi Tes dan Latihan Soal

BACA JUGA:Siapkan Keuanganmu! Segini Biaya Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2025

Sebagian besar sekolah kedinasan mengadakan seleksi berbasis tes akademik, yang meliputi Matematika, Bahasa Indonesia, dan Tes Potensi Akademik (TPA).

Kategori :