Panglima TNI Rotasi dan Mutasi 86 Perwira Tinggi, Mayjen R. Sidharta Wisnu Graha Jadi Danjen Akademi TNI

Senin 17 Mar 2025 - 14:35 WIB
Reporter : MUHAMMAD HIDAYAT
Editor : MUHAMMAD HIDAYAT

BACA JUGA:Terbaru 2025 ada 36 Kapolda Usai Dimutasi Kapolri dan Kapolres Dijabat Polwan 2025

2. Mayjen Piek Budyakto

- Menggantikan Mayjen Muhammad Zamroni sebagai Pangdam IX/Udayana, sebelumnya menjabat Dirjen Pothan Kemhan.

3. Brigjen Kristomei Sianturi

- Dari Wakil Gubernur Akmil kini menjabat sebagai Kepala Pusat Penerangan (Kapuspen) TNI.

BACA JUGA:Mutasi Polri Maret 2025, AKBP Bobby Kusumawardana Kini Jabat Kapolres Prabumulih

4. Brigjen Pramungkas Agus

- Mengisi jabatan Wakil Gubernur Akmil yang ditinggalkan Brigjen Kristomei Sianturi, sebelumnya menjabat sebagai Dirdik Sesko TNI.

5. Laksamana Muda Edwin

- Dari Asisten Perencanaan Umum (Asrenum) Panglima TNI kini menjabat sebagai Wakil Gubernur Lemhannas.

BACA JUGA:Mutasi Kapolres di Polda Sumsel, Ini Daftar Pejabat Baru dan Rotasi Jelang Idul Fitri

6. Mayjen Harvin Kidingallo

- Sebelumnya menjabat sebagai Pa Sahli Tk. III Bidang Wassus dan LH Panglima TNI, kini menjadi Asrenum Panglima TNI.

Rotasi dan mutasi perwira tinggi di tubuh TNI merupakan langkah penyegaran organisasi guna meningkatkan kinerja dan efektivitas komando.

Keputusan ini juga diharapkan mampu memperkuat sinergi di berbagai lini pertahanan nasional.

BACA JUGA:29 Kombes Pol Pecah Bintang! Mutasi 1.255 Personel, Ini Daftar Brigjen Pol Terbaru

Kategori :