Kamu mungkin merupakan pribadi yang melakukan analisis, membandingkan pada pro dan kontra situasi yang sedang kamu hadapi.
6. Gaya Duduk dengan kaki dirapatkan
Sekilas, kamu ini tampak orang yang seperti berhati dingin.
BACA JUGA:Bukan Teknologi, Guru Wajib Jadi Penentu, Berikut 4 Pendidikan Karakter
Tapi pada saat orang yang telah mengenal kamu, mereka baru melihat sisi lain yang ada pada kamu yaitu baik hati, ramah, dan juga tulus.
Di sisi lain, kamu juga orang yang tepat waktu, bahkan teliti, dan lebih lagi memilih untuk mengikuti rencana dalam segala hal.
7. Gaya Duduk dengan tangan di atas lutut
Kamu adalah orang yang sangat pemberani, bahkan percaya diri, dan juga seorang pemimpin.
BACA JUGA:PAUD Smart Islamic Wujudkan Anak Didik Berkarakter Islami
Kamu tak takut untuk mengambil tanggung jawab yang tak hanya untuk diri kamu sendiri, tapi juga untuk orang lain.
Kamu tak perlu takut pada masalah dan dengan cepatnya orang untuk menemukan cara agar bisa menyelesaikannya.
8. Gaya Duduk dengan tangan dilipat di dada
Kamu mungkin orang yang serius dengan karakter yang cukup kuat.
Pikiran kamu juga dicirikan dengan adanya kedalaman, sehingga ekspresi kamu yang bijaksana itu sering kali terlihat dari wajah kamu.
Meski kamu adalah orang yang percaya diri, kamu juga tidak terburu-buru untuk membuka diri terhadap orang lain.