Resep Sayur Bening Bayam Yang Menyegarkan dan Enak Untuk Menu Sahur Yang Sehat

Selasa 12 Mar 2024 - 10:53 WIB
Reporter : Kesti Indah Pratiwi
Editor : Kesti Indah Pratiwi

· 2 cm temu kunci (memarkan)

· 1 buah tomat merah (potong-potong)

· Garam secukupnya

· ½ sdt gula pasir

BACA JUGA:Yuk Catat! Resep Asam Padeh Ikan Kembung Yang Cocok Untuk Lauk Makan, Dijamin Bikin Nagih.

Cara membuatnya cukup mudah dan praktis, yakni sebagai berikut :

1.  Petik-petik daun bayam dan batang mudanya, kemudian sisihkan.

2.  Iris butir jagung manis lalu sisihkan juga.

3.  Didihkan air bersama bawang merah, daun salam, temu kunci lalu masukkan daun bayam beserta batang mudanya dan juga irisan jagung manis kemudian aduk hingga rata.

BACA JUGA:Resep Soto Ayam Kudus 3 Porsi, Gurih Rempahnya Bikin Nagih

4.  Tambahkan potongan tomat, garam, dan gula pasir sesuai selera, lalu koreksi rasa.

5.  Jika rasanya sudah pas, aduk hingga mendidih lalu kemudian angkat sayur bening bayam tersebut dan sajikan ke dalam sebuah mangkuk.

6.  Siap untuk dinikmati di saat sahur.

Itulah tadi cara membuat resep sayur bening bayam yang bisa Anda coba praktikkan di rumah sebagai menu sahur yang sehat.

BACA JUGA:Bulan Ramadan Bentar Lagi Tiba, Inilah 5 Menu Takjil Buka Puasa Ramadan Beserta Resepnya

Menu sayur bening bayam ini akan sangat lezat dan menyegarkan jika dikonsumsi pada saat sedang makan sahur, sehingga akan menggugah selera makan.

Kategori :