KORANLINGGAUPOS.ID- HP Samsung adalah satu brand terbesar di industri ponsel yang mengeluarkan HP Samsung lipat sejak pada tahun 2019 lalu.
HP Samsung lipat kembali menjadi tren yang cukup banyak diminati oleh para pengguna smartphone.
Desain yang inovatif membuat banyak pengguna smartphone yang tertarik untuk merasakan pengalaman menggunakan HP Samsung lipat.
HP Samsung sendiri telah mengeluarkan beberapa seri HP Samsung lipat.
BACA JUGA:2 HP Samsung Rilis Jelang Lebaran Harga Murah Kualitas Mewah, Cek Bocorannya!
Lalu, dari beberapa seri HP Samsung lipat tersebut, manakah yang paling direkomendasikan? Untuk mengetahui jawabannya, yuk simak ulasan artikel berikut ini, ya.
Rekomendasi HP Samsung Lipat dan Spesifikasinya
Berikut adalah 6 rekomendasi HP Samsung lipat beserta spesifikasi dan harganya:
1. HP Samsung Galaxy Z Flip 5
BACA JUGA:KPK Melelang 22 iPhone dan Handphone Samsung, Senilai Harga Rp575 Ribuan
HP Samsung Galaxy Z Flip 5 ini diriliskan pada Agustus 2023 lalu, HP Samsung Galaxy Z Flip adalah series terbaru.
Desain HP Samsung lipat tersebut menggunakan desain model terbaru dengan 4 pilihan warna, yakni warna mint, graphite, cream, hingga lavender,
Spesifikasi Samsung Galaxy Z Flip juga tidak main-main. HP Samsung lipat ini dilengkapi dengan Snapdragon 8 Gen 2 Mobile.
Dilansir dari website resminya samsung.com, prosesor tersebut disebut sebagai prosesor yang paling kuat pernah ada di Galaxy Foldable.
BACA JUGA:5 Rekomendasi HP Samsung Termurah Dengan Corning Gorilla Glass Victus