Harga Sayuran Kangkung Naik Petani sayuran Di Desa C Nawangsasi Musi Rawas Tersenyum
Purdianto Warga Desa C Nawangsasi Sedang Panen sayuran kangkung di lahan Miliknya-Foto : -MUSLIMIN
BACA JUGA:Demi Nyalon Bupati Musi Rawas, Firdaus Cik Olah Siap Tinggalkan Kursi Ketua DPRD
Untuk pemasarannya sendiri itu biasanya sudah ada yang membelinya, istilahnya pengepulnya lah yang datang kesini. Jadi kalau untuk jualnya itu kita tidak terlalu pusing karena sudah ada yang menampungnya.
Dan alhamdulilah pada musim panen kali ini itu harganya lumayan tinggi, perna waktu sayuran lagi panen raya itu harga sayuran kangkung, hanya laku di beli pengepul dengan harga Cuma Rp 300 per ikatnya, dengan harga murah
seperti itu biaya operasionalnya saja tidak bisa menutupi.
Kalau saat panen seperti ini kita biasanya mengajak orang untuk membantu panen sayuran kangkungnya, seperti hari ini saja kita di bantu sebanyak 6 orang untuk panen sayuran kangkung ini, ucapnya.
BACA JUGA:Danau Aur Kabupaten Musi Rawas Jadi Tempat Favorit Senam Lansia
Saya juga berharap semoga selalu diberikan kesehatan dan selalu diberikan kemudahan dalam menjalankan usaha ini, dan harga sayuran yang kami tanam ini terus Stabil, Harapannya. (*)