Ini 3 Beasiswa Pendidikan Kedokteran yang Cocok Buat Kamu, Yukk Cek Ada Apa Aja!

Ini 3 Beasiswa Pendidikan Kedokteran yang Cocok Buat Kamu-tangkap layar-Universitas Ciputra

BACA JUGA:SDIT Mutiara Cendekia Juara Umum O2SN Tingkat Gugus XI Lubuklinggau, ini Nama Atlet yang Raih Piala

Beberapa program menyediakan akses ke jaringan profesional, pelatihan tambahan, dan peluang magang yang dapat membantu siswa mengembangkan karir masa depan mereka.

Berikut berbagai jenis beasiswa untuk mahasiswa kedokteran yang dikutip dari Instagram @besardokter.

1. Beasiswa LPDP (Lembaga Pengelola Dana Pendidikan)

Program ini termasuk dalam Beasiswa Pendidikan Indoensia Dokter Spesialis Indonesia (BPIDS) yang dikelola oleh Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP).

BACA JUGA:Ingin Selamat Dunia Akhirat, ini Saran Ketua MUI Lubuklinggau

Beasiswa ini menyediakan biaya pendidikan, biaya hidup, hingga biaya penginapan selama masa menempuh studi  baik bagi mahasiswa dalam negeri maupun luar negeri.

Berikut bidang ilmu kedokteran yang menjadi fokus dan prioritas LPDP antara lain:

- Dokter Spesialis Kebidanan dan Kandungan (Obstetri dan Ginekologi)

- Dokter Anak

BACA JUGA:Wow, Kabar Baik Buat Lulusan SMA, Universitas KH Abdul Chalim Buka Beasiswa Pergunu 2024 Program S1 hingga S3

- Spesialis Bedah

- Dokter Spesialis Penyakit Dalam

- Spesialis Anestesiologi (Ilmu Anestesi)

- Anestesiologi dan Resusitasi

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan