Serunya Weekend ke Bird Park, Wisata Edukasi di Sumatera Selatan

Palembang Bird Park beralamat di Jalan Gubernur H.A Bastari, Jakabaring, kawasan Opi Mall, sebelah Waterfun, Sungai Kedukan, Rambutan, Kota Palembang-tangkap layar-@Kost Nusantara

BACA JUGA:Ternak Burung Murai Batu Dapat Membangkitkan Ekonomi Keluarga

Di sini juga terdapat beberapa koleksi satwa lainnya berupa penyu, kelinci, kucing, rusa, ular, kanguru, iguana, ikan, kuda poni, dan lain sebagainya. Sehingga pengunjung bisa berinteraksi dengan hampir semua satwa tersebut.

Diungkapkannya, pengunjung di sini sebagian besar berasal dari dalam kota namun ada juga dari luar kota yang mampir dan mengunjungi Taman Burung Palembang.

Adapun  fasilitas yang disediakan pengelola untuk mendukung kenyamanan pengunjung di sini antara lain, mushala, toilet, restoran atau kantin, lahan parkir yang luas, dan berbagai fasilitas lainnya.

Jika kamu ingin berkunjung ke Taman Burung Palembang bisa kapan saja karena buka setiap hari mulai pukul 08.00-18.00 WIB. Selamat liburan.(*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan