Agar Anak Sukses Pendidikannya di Pesantren Modern Ar-Risalah, Orang Tua Diminta Pegang Kunci 5 S

Pimpinan Pesantren Modern Ar-Risalah Kakak Guru KH Moch Atiq Fahmi, Lc didampingi Kepala SMA Ar-Risalah Ustadz Ikhwan, Kepala SMP Ar-Risalah Ustadzah Faridah dan para guru melepas balon tanda dibukanya Usbu'ut Ta'aruf Santri Pesantren Modern Ar-Risalah, S-Foto : Dokumen-Pesantren Modern Ar-Risalah

Namun, Pesantren Modern Ar-Risalah akan berupaya untuk memberikan yang terbaik, menggali potensi santri, dan memfasilitasi pengembangan potensi santri.

Ustadz Fahmi juga meyakini, setiap santri memiliki potensi yang patut untuk diperhatikan dan dikembangkan.

BACA JUGA:Murid SDIQ Ar-Risalah Borong Juara, akan Mewakili Lubuklinggau dalam FLS2N Tingkat Provinsi Sumsel

Maka ia mohon orang tua jangan lelah menerapkan 5S tadi, sehingga anak-anaknya punya kepercayadirian untuk mengasah bakat dan potensi mereka selama dididik dan dibina di Pesantren Modern Ar-Risalah.

Bahkan, selama 2 minggu ke depan para santri meski masih baru di Pesantren Modern Ar-Risalah akan menjalani beberapa kegiatan yang seru. 

Mulai dari perkenalan program di Pesantren Modern Ar-Risalah, Cek up Alquran, Madas, Bahasa Indonesi, Kuliah Umum bersama Pimpinan serta ada Kegiatan Porseni dan Pelatihan guru Al-Quran.(*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan