6 Ide Desain Kitchen Set Minimalis Bergaya Rustic nan Aesthetic, Cocok untuk Dapur Kecil di Pedesaan
Inspirasi desain kitchen set minimalis bergaya rustic nan aesthetic untuk dapur kecil seperti di pedesaan. -Ilustrasi-Tangkapan Layar
Apakah kamu ingin memiliki dapur kecil yang terkesan alami sekaligus modern?
Kamu bisa pilih desain kitchen set minimalis bergaya rustic yang dibuat dari elemen kayu dan dikombinasikan dengan alas meja dari marble, serta pada area backsplash diberi sentuhan keramik yang menarik.
4. Desain kitchen set minimalis dengan floating shelves
Kalau perabotan dapurmu tidak terlalu banyak, maka kamu bisa pilih jenis kabinet simpel dengan floating shelves yang cocok dan kontras dengan desain kitchen set minimalis sehingga ini akan menjadi pajangan dengan tanaman hias yang terkesan rustic nan aesthetic.
5. Desain kitchen set minimalis nuansa gelap
Jika rumahmu memiliki ukuran yang luas, kamu bisa pilih gaya rustic bernuansa gelap dari granit untuk desain kitchen set minimalis pada dapue kecilmu.
BACA JUGA:7 Pilihan Desain Kitchen Set Minimalis Leter L Super Cantik yang Cocok untuk Dapur Kecil
Pilihlah jenis kabinet, meja dapur, kitchen island, hingga kursi tinggi untuk mempercantik ruang dapurmu.
6. Desain kitchen set minimalis dengan banyak kabinet
Menerapkan desain kitchen set minimalis bergaya rustic dengan memiliki banyak kabinet mungkin bisa menjadi inspirasi yang tepat untuk mempercantik tampilan dapur kecilmu.
Desain kitchen set minimalis dengan konsep ini bukan hanya memiliki fungsional yang efesien namun juga dapat membuat tampilan dapur jadi semakin aesthetic dan menarik.