8 Tren Desain Rumah Minimalis Modern yang Keren 2024, Cocok Jadi Inspirasi Rumah Baru

Desain rumah minimalis modern yang keren 2024 cocok untuk dijadikan sebagai inspirasi untuk rumah baru.-Ilustrasi-Tangkapan Layar

KORANLINGGAUPOS.ID - Desain rumah minimalis modern yang keren saat ini tidak harus selalu mewah dan megah, Anda tetap bisa melakukan inovasi desain dan model baru untuk menciptakan kesan rumah minimalis modern agar bisa terlihat keren dan elegan.

Belakangan ini, ada banyak pilihan desain rumah minimalis bergaya modern dengan tampilan yang unik dan keren yang dapat mengubah rumah impian menjadi kenyataan lho. Bahkan, beberapa desain rumah minimalis bergaya modern ini bisa Anda terapkan untuk rumah 1 lantai, rumah 2 lantai, ataupun rumah dengan desain rooftop yang keren.

Meskipun Anda hanya memiliki ukuran tanah yang tidak terlalu luas, desain rumah minimalis modern yang keren ini juga bisa Anda terapkan sehingga ini dapat meningkatkan daya tarik tersendiri bagi hunian Anda.

Supaya Anda tidak semakin penasaran dengan beragam modelnya, berikut 8 tren desain rumah minimalis modern yang keren 2024 yang cocok untuk dijadikan sebagai inspirasi rumah baru, yaitu:

BACA JUGA:8 Ide Desain Rumah Minimalis yang Sedang Tren di Tahun 2024, Mana Pilihanmu?

BACA JUGA:5 Ide Desain Rumah Minimalis Pinggir Sawah dengan Desain Modern, Beri Kesan Sejuk dan Nyaman

1. Desain Rumah Minimalis Modern dengan Jendela Geser

Untuk desain rumah minimalis modern yang satu ini, tentunya akan sangat cocok untuk Anda yang menyukai desain rumah dengan konsep menyatu dengan alam atau dapat melihat pemandangan yang indah dari dalam.

Desain rumah minimalis dengan konsep jendela geser ini cenderung menggunakan fasad yang datar sesuai dengan ukuran rumah sehingga inilah yang membuat tampilannya jadi terlihat minimalis, modern, dan semakin keren.

2. Desain Rumah Minimalis Modern dengan Taman

BACA JUGA:5 Inspirasi Desain Rumah Minimalis Modern dengan Sentuhan Tradisional Jawa yang Menawan

BACA JUGA:8 Ide Desain Rumah Minimalis Bergaya Japandi Style, Ciptakan Kesan Hunian yang Hangat dan Harmonis

Desain rumah minimalis modern dengan konsep taman ini memang sangat cocok bagi Anda yang menyukai udara sejuk dan kenyamanan.

Anda tentu bisa mengatasi hiruk pikuk dan polusi udara ibu kota dengan membuat ruang hijau di dalam desain rumah minimalis yang satu ini, tak hanya itu ada juga tanaman hijau yang dapat membuat Anda jadi tambah santai serta rileks.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan