5 Konsep Modifikasi Yamaha NMAX Terkeren 2024, Dari Thailook Hingga Adventure

Konsep Modifikasi Yamaha NMAX Terkeren 2024, Dari Thailook Hingga Adventure-Tangkap Layar-Tangkap Layar

KORANLINGGAUPOS.ID - Para pengguna  motor Yamaha NMAX di Indonesia memang cukup tinggi. Hal ini berkat desain  motor yang besar, namum tetap aerodinamis dan sporty. 

Melonjaknya popularitas  Yamaha NMAX tentu saja menciptakan berbagai konsep modifikasi yang sangat menarik untuk di tiru.

Lantas bagaimana bentuk konsep modifikasi Yamaha NMAX yang keren dan bisa diikuti pada 2024 ini? Yuk simak.

1. Konsep modifikasi NMAX Thailook

BACA JUGA:Intip Yukk Spesifikasi Honda Vario 160 Modifikasi Bodi Mekar Lebih Gagah dan Jadi Idola Pasar Indonesia

BACA JUGA:Honda Vario 150 Daily Siap Gebrakan Baru di Pasar Skutik Indonesia dengan Modifikasi Performa Gaharnya

Modifikasi motor ala Thailand look memang sudah banyak diterapkan pada skutik, seperti halnya pada Honda Beat ataupun Yamaha Mio Sporty. 

Namun, apakah kalian pernah berpikir menerapkan gaya ini pada motor besar dan gagah seperti  Yamaha NMAX?

Kalian bisa menerapkan gaya ini dengan cara mengganti warna motor NMAX menjadi lebih ngejreng. 

Pada bagian kaki-kaki, yang awalnya berdiameter 13 inci, dapat diganti dengan ring 17 inci di depan dan belakang.

BACA JUGA:6 Daftar Motor Metic Honda Terbaik 2024, yang Cocok Buat Digunakan Sehari-hari

BACA JUGA:Ngabut Gak Harus Berisik! Ini 7 Rekomendasi Motor Listrik Terkencang di 2024

Untuk ban, lebih disarankan menggunakan ban Comet M1 50/90-17 agar tampilan Thailook lebih terlihat. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan