Segel Trofi Pertama, Prediksi Real Madrid vs Atalanta, Piala Super Eropa, Main Kapan? Live TV Apa?

Pertandingan antara Real Madrid vs Atalanta dalam ajang Piala Super Eropa 2024 akan digelar pada Pada: Kamis 15 Agustus 2024 pukul 02.00 WIB. -Foto: tangkapan layar-DTK.

Sama halnya dengan Real Madrid, Atalanta pun akan berusaha keras untuk meraih gelar perdana Piala Super UEFA 2024.

Laga antara Real Madrid vs Atalanta dalam pertandingan Piala Super UEFA 2024 akan digelar pada Kamis 15 Agustus 2024, pukul 02.00 WIB.

BACA JUGA:Prediksi Atletico Madrid vs Juventus, Waktunya Bangkit Bianconeri! Pramusim 2024, Live Kapan?

BACA JUGA:Tuan Rumah Diunggulkan, Prediksi Persebaya Surabaya vs PSS Sleman, Liga 1, Live di Mana?

Jalannya pertandingan Stadion Nasional Warsawa, Polandia antara Real Madrid vs Atalanta dalam pertandingan Piala Super UEFA 2024 dapat disaksikan melalui live streaming Vidio dan beIN Sports.

Perkiraan Susunan Pemain Real Madrid vs Atalanta:

Di ajang Piala Super UEFA 2024, kubu Real Madrid berpotensi akan memainkan skuad terbaik. 

Kylian Mbappe, bintang baru El Real berpeluang melakoni debut. 

BACA JUGA:Taktik Jitu Kompany, Prediksi Tottenham Hotspur vs Bayern Munchen, Visit Malta Cup 2024, Live di Mana?

BACA JUGA:Keangkeran JIS, Prediksi Persija vs Barito, Liga 1, Live Kapan? Cek Link Live Streaming!

Sementara Vinicius Jr kembali diandalkan lantaran sudah terlibat dalam pertandingan pramusim. 

Di lain sisi, Atalanta menghadapi Real Madrid di Piala Super UEFA 2024 kembali mengandalkan Ademola Lookman, sang pahlawan kemenangan di final UEL 2023/2024. 

Mateo Retegui, pemain anyar Atalanta akan diandalkan di lini depan.

Real Madrid (4-3-3): Thibaut Courtois, Eder Militao, Dani Carvajal, Ferland Mendy, Antonio Rudiger, Eduardo Camavinga, Fede Valverde, Rodrygo, Jude Bellingham, Kylian Mbappe, Vinicius Jr. Pelatih: Carlo Ancelotti.

BACA JUGA:Media Asing Soroti Kemenangan Veddriq dan Rizki di Olimpiade Paris 2024, Ini Kata Mereka

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan