6 Rekomendasi Tanaman Gantung Hias yang Berbunga Cantik, Cocok untuk Hiasan Teras Rumah

Rekomendasi tanaman gantung hias yang berbunga cantik untuk hiasan di teras rumah.-Ilustrasi-Tangkapan Layar

Tanaman gantung hias bunga Petunia sendiri sangat menyukai iklim tropis, karena dengan iklim tropis bisa membuatnya hidup lebih lama dan tumbuh dengan subur, apalagi jika kamu sering memberikan pupuk maka akan membuat bunganya mekar sepanjang tahun.

3. Tanaman Gantung Hias Bunga Anggrek

BACA JUGA:6 Tanaman Hias Bunga yang Punya Wangi Semerbak Hingga ke Sudut Ruangan

BACA JUGA:5 Jenis Tanaman Gantung Hias Pembawa Keberuntungan yang Mudah Dirawat, Cocok Jadi Koleksi di Rumah

Bunga Anggrek termasuk ke dalam salah satu jenis tanaman gantung hias bunga yang sangat cocok untuk mendekorasi teras rumah minimalis, dengan bunganya yang cantik membuatnya mampu memberikan kesan estetik pada suatu hunian.

Tanaman gantung hias bunga yang satu ini pun mempunyai puluhan jenis dengan ciri khas yang berbeda-beda, ada yang tahan terhadap panas, dan ada pula yang bisa hidup di air.

Cara perawatan bunga anggrek sebagai tanaman gantung hias juga terbilang sangat mudah, kamu hanya perlu memastikan bagian bawah pot bunganya diberi lubang untuk sirkulasi udara di sekitar akar agar bunga tetap tumbuh subur dan berbunga indah.

4. Tanaman Gantung Hias Bunga Begonia

BACA JUGA:7 Rekomendasi Tanaman Hias Gantung dengan Bunga Cantik dan Tahan Cuaca Panas

BACA JUGA:6 Jenis Tanaman Hias Berbunga Cantik Ini Bisa Memperindah Tampilan Teras Rumah Minimalis

Tanaman gantung hias bunga Begonia yang satu ini berasal dari daerah subtropis dan tropis lembap, bunga Begonia ini memiliki dua jenis yaitu tanaman hias bunga dan tanaman hias daun. 

Warna bunga Begonia sendiri cukup beraneka ragam, ada yang kuning, pink, dan putih yang memikat, sehingga tak heran jika banyak orang yang sering menjadikannya sebagai tanaman gantung hias untuk mempercantik tampilan teras rumah.

Sedangkan, untuk jenis tanaman gantung hias daun Begonia sendiri umumnya memiliki ciri khas dari bentuknya yang unik dengan warna yang juga tidak kalah menarik seperti ungu, merah, dan abu-abu.

5. Tanaman Gantung Hias Bunga Geranium

BACA JUGA:6 Jenis Tanaman Hias Kaktus Paling Populer dan Cantik untuk Dekorasi Rumah Minimalis

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan