Keunggulan SMA Alam Insan Mulia, Salah Satunya Siswa Berkesempatan Ikut Magang Bisnis

Kegiatan Leadership (tracking, fun, and adventure) Siswa SMA Alam Insan Mulia Lubuklinggau. Tampak mereka sedang menunaikan shalat berjamaah di MT.Kaba 1952 MDPL. -Foto : Dokumen Alam Insan Mulia Lubuklinggau-

Bukan hanya tenaga pendidik saja, tetapi para orang tua harus berperan aktif dalam mendidik dan membentuk karakter anak dalam bentuk perhatian dan kehadiran fisik orang tua untuk anak sangat diperlukan sekali. Seperti yang kita ketahui bahwa sekolah pertama bagi anak adalah orang tua dan sekolah hanya mitra. 

BACA JUGA:Guru SMPN 15 Lubuklinggau Ikut Seleksi Calon Guru Penggerak, Berikut Tahapan Seleksi dan Manfaatnya

“Jangan jadikan sekolah seperti tukang jahit atau tempat loundry. Kita hanya menitipkan baju kita untuk dijahit atau dicuci, lalu hanya menunggu baju sampai jadi, lalu kita bayar dan baju kita ambil. Maka harap kerjasamanya supaya anak belajar, orang tua belajar, dan guru juga belajar,” ungkapnya.(hpd)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan