Awal Agustus 2024 Harga Asli BBM Pertalite Bukan Rp10.000/Liter, Berikut Rincian Harga Terbarunya!

Awal Agustus 2024 Harga Asli BBM Pertalite Bukan Rp10.000/Liter, Berikut Rincian Harga Terbarunya!-Tangkap Layar -

KORANLINGGAUPOS.ID-  Mulai Agustus 2024, beberapa badan usaha penyedia Bahan Bakar Minyak (BBM) seperti PT Pertamina (Persero), Shell Indonesia, BP-AKR, dan PT Vivo Energy Indonesia telah melakukan penyesuaian harga untuk produk BBM non-subsidi.

Sementara itu, harga BBM subsidi seperti Solar Subsidi dan Pertalite tetap stabil.

Berikut adalah rincian harga BBM yang berlaku di SPBU di DKI Jakarta dan sekitarnya untuk bulan Agustus 2024:

BACA JUGA:Irit BBM Tentu 7 Mobil ini yang Dicari, Rekomendasi Mobil Sesuai Program Pemerintah

BACA JUGA:2 Kendaraan Ini Tidak Bisa Isi BBM Subsidi Lagi, Yuk Cari Tau Kenapa?

Harga BBM Pertamina:

- Solar Subsidi/Biosolar: Rp 6.800 per liter

- Biosolar Non-subsidi (khusus di Nusa Tenggara Timur): Rp 15.250 per liter

- Pertalite: Rp 10.000 per liter

BACA JUGA:17 Agustus 2024 Launching BBM Baru di Seluruh Indonesia, Begini Reaksi Pertamina

BACA JUGA:Intip Spesifikasi Honda NW F125 Motor Retro Baru 2024, Mesin Irit BBM Punya Fitur NFC

- Pertamax: Rp 13.700 per liter

- Pertamax Green 95: Rp 15.000 per liter

- Pertamax Turbo: Rp 15.450 per liter

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan