Per 1 September 2024 BBM Non Subsidi Turun Harga, Ada Promo di MyPertamina Buruan Cek

Per 1 September 2024 BBM Non Subsidi Turun Harga, Ada Promo di MyPertamina Buruan Cek-ilustrasi-

Tak hanya penurunan harga, Pertamina Patra Niaga juga memperkenalkan promo dan program loyalitas di aplikasi MyPertamina.

"Kami berkomitmen untuk memberikan harga kompetitif dan kualitas terjamin di seluruh Indonesia," tambah Heppy.

BACA JUGA:Oknum Camat Nibung Muratara Dipenjara Plus Kena Denda Rp 1 Miliar, Berikut Kasusnya

BACA JUGA:WBP Lapas Narkotika Kelas IIA Muara Beliti Dipastikan Bersih dan Sehat Begini Caranya?

Informasi lebih lanjut mengenai harga terbaru dapat diakses di https://mypertamina.id/fuels-harga atau melalui Pertamina Call Center PCC 135.

Berikut Daftar Harga BBM Subsidi dan Non Subsidi di Provinsi Bengkulu, Sumatera Selatan, Bangka Belitung, Lampung dan Jakarta

Bengkulu

Pertalite: Rp10 ribu per liter

Pertamax: Rp13.550 per liter sebelumnya Rp14.300

Pertamax Turbo: Rp15.100 per liter sebelumnya Rp16.150

Dexlite: Rp14.700 per liter sebelumnya Rp16.050

Pertamina Dex: Rp15.200 per liter sebelumnya Rp16.350

Sumatera Selatan

Pertalite: Rp10 ribu per liter

Pertamax: Rp13.250 per liter sebelumnya Rp14.000

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan