Harga Kebutuhan Pokok di kabupaten Musi Rawas Relatif Stabil

Ilustrasi Kebutuhan Pokok.-foto : tangkap layar static.promediateknologi.id-

Harga cabai rawit hijau tidak naik tetap Rp 35.000 per Kg, harga cabe merah turun Rp 1.000 per Kg, pekan lalu Rp 50.000 per Kg turun menjadi Rp 49.000 per Kg.

Sedangkan harga cabe merah keriting di Pasar Megang Sakti turun Rp 6000 per Kg, pekan lalu Rp 40.000 per Kg menjadi Rp 35.000 per Kg atau turun 14,28 persen.

Harga cabe merah besar turun Rp 5.000 per Kg, pekan lalu Rp 35.000 per Kg menjadi Rp 30.000 per Kg atau turun 16,66 persen.

BACA JUGA:Harga Daging Ayam Potong di Pasar Megang Sakti Naik 8,5 Persen Per Kg

Cabe rawit hijau naik Rp 5.000 per Kg, pekan lalu Rp 35.000 per Kg menjadi Rp 40.000 per Kg atau naik 12 persen.

 Harga bawang merah di Pasar B Srikaton tidak naik, harganya tetap Rp 24.000 per Kg, harga bawang putih juga tidak naik tetap Rp 35.000 per Kg.

Untuk harga bawang merah di Pasar Megang Sakti naik Rp 3.000 per Kg, pekan lalu Rp 22.000 per Kg naik menjadi 25.000 per Kg atau naik 12 persen. Sedangkan harga bawang putih naik Rp 2.000 per Kg, pekan lalu Rp 36.0000 per Kg menjadi Rp 38.000 per Kg.

Demikian harga kebutuhan pokok dan barang penting lainnya berdasarkan pantauan Disperindag Kabupaten Musi Rawas per Tanggal 12 September 2024 atau minggu kedua September 2024.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan