Game Balap Motor Android, Ada 6 Rekomendasi Game Balap Motor, Yang Cocok Buat Kalian Mainkan

Game Balap Motor Android-tangkap layar-JASMADI

Game bertemakan balapan motor dengan nuansa Polygon, di dalam game yang satu ini kalian akan berperan sebagai seorang Raider, dan berpetualang di berbagai lokasi.

Berbeda dari seri sebelumnya di seri ke 3 ini kalian akan, merasakan pengalaman bermain dengan Story dan naratif dari karakter di awal permainan.

Kalian akan memilih antara dua karakter pria ataupun wanita, dan setelah menyelesaikan berbagai misi dan mendapatkan beberapa gold. 

Kalian bisa membuka karakter lainnya yang tentunya memiliki kemampuannya masing-masing, untuk segi gameplay itu sendiri hell Rider 3 memiliki segi, permainan yang terbilang cukup simpel, di mana kalian hanya perlu mengalahkan Rider lain dan Skeleton.

BACA JUGA:Toyota Incaran Pertama Indonesia, Fortuner Hybrid 2024 Bakal Jadi Pesaing Dikelasnya. Tunggu kehadirannya 2024

Dengan berbagai jenis senjata dalam balapan, dan uniknya akan ada berbagai item yang akan kalian temui di sepanjang perjalanan, mulai dari bom untuk melumpuhkan lawan.

Selain itu kalian juga bisa membeli senjata dengan sejumlah koin yang kalian miliki.

3.Bike stunt 3

Game balapan arcade yang terbilang cukup menegangkan, di dalam game yang satu ini, kalian akan mengendalikan sebuah motor trail dan melewati berbagai jenis sirkuit yang berbeda.

BACA JUGA:Game Mobil F1 Android Terbaik dan Ringan, Ada 5 rekomedasi Game Mobil F1 Yang Bisa Kalian Mainkan

Nah tujuanmu yaitu melewati berbagai jenis rintangan dan mencapai garis finish tanpa tewas terjatuh, hal yang paling menarik dari game yang satu ini, yaitu akan ada berbagai jenis lokasi, yang akan kalian lewati.

Mulai dari daerah perhutanan lembah gurun pasir dan lain sebagainya, nah untuk berpindah ke lokasi tersebut tentunya kalian juga harus menaikkan level terlebih dahulu.

Lebih menariknya lagi, kalian juga bisa membuka berbagai jenis motor trail yang ingin digunakan, dan setiap motor tersebut juga memiliki keunggulan dan kemampuan yang berbeda.

4.Urban trial pocket 

BACA JUGA:Samsung Murah! Kelebihan dan Kekurangan Samsung Galaxy A05 di Indonesia

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan