Nyesal Baru Tahu! Ternyata Begini Cara Cek Status BPJS Kesehatan Aktif atau Tidak Via Mobile JKN

Nyesal Baru Tahu! Ternyata Begini Cara Cek Status BPJS Kesehatan Aktif atau Tidak Via Mobile JKN-tangkapan layar- Tekno Kompas

- Buka aplikasi JKN Mobile, Anda bisa download di Play Store atau App Store 

- Lakukan pendaftaran akun apabila belum mempunyai akun. 

BACA JUGA:Kelas BPJS Kesehatan Diganti Jadi KRIS, Yuk Cek Iuran Per September 2024

BACA JUGA:Ini Kategori Peserta BPJS Ketenagakerjaan yang Berhak Klaim JHT Serta Syaratnya

- Jika sudah, masuk menggunakan Nomor Induk Kependudukan (NIK) atau nomor kartu BPJS Kesehatan dan password

- Selesaikan captcha klik menu "Login" 

- Pilih menu "Peserta" Tunggu hingga halaman muncul. 

- Lalu tunggu aplikasi akan menampilkan status kepesertaan BPJS Kesehatan, beserta data identitas peserta. 

BACA JUGA:3 Kriteria Peserta BPJS Kesehatan Mandiri yang Bisa Pindah ke PBI, Apa Kamu Termasuk?

BACA JUGA:Ini Syarat dan Cara Daftar BPJS Ketenagakerjaan Mandiri, Serta Iuran Per Bulannya

Nah Itulah Cara Cek Status BPJS Kesehatan Aktif atau Tidak Via Mobile JKN, yang bisa Anda lakukan di rumah.

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan