'Mbok Bubur' Lubuk Linggau Pilihan Nikmat untuk Sarapan, Harga Terjangkau

Gerai 'Mbok Bubur' di Jalan Yos Sudarso, Kelurahan Taba Pingin, Kota Lubuk Linggau (depan Eks Kompi)-Foto : Yulmi / Linggau Pos-

Mbok Bubur terdapat berbagai jenis bubur yang populer di antara masyarakat dengan memiliki tekstur yang lembut dan rasanya yang gurih.

Gerai Mbok Bubur ini berada di pinggir jalan, didepan kompi, pasar, tepatnya sangat strategis dan mudah dijangkau.

Edo mengungkapan untuk gerai MBok Bubur ini setiap harinya bervariasi, untuk hari biasa bisa menghabiskan 70 an cup dengan varian bubur. 

BACA JUGA:Inilah 6 Manfaat Konsumsi Bubur Ayam Jadi Menu Sarapan Sehat di Pagi Hari

BACA JUGA:Bubur Ayam khas Indonesia Masuk Daftar Menu Sarapan Terbaik di Dunia 2024

Salah satu tantangan utama adalah persaingan dengan pedagang lain yang juga menjual bubur. Untuk bersaing, pedagang harus terus berinovasi dengan menawarkan berbagai jenis bubur yang unik dan menarik.

Selain itu, pedagang juga harus mempertahankan kualitas bahan-bahan yang digunakan untuk membuat bubur agar tetap lezat dan aman untuk dikonsumsi.

 Meskipun demikian, ada banyak peluang yang bisa diambil dari penjualan bubur, terutama dengan meningkatnya minat masyarakat terhadap makanan sehat dan bergizi.

Mbok Bubur dapat dijadikan sebagai pilihan yang menarik dan tepat dengan varian yang ada dan tawarkan harga terjangkau.

BACA JUGA:5 Cara Membuat Bubur Manado Enak dan Bergizi

BACA JUGA:3 Ide Sarapan Bubur Kacang Hijau Yang Lezat Dan Menyehatkan, Ini Resepnya

Mbok Buburmenawarkan makanan yang bergizi dan praktis bagi masyarakat dengan menggunakan bahan 100%  antural dan terus berinovasi dan mempertahankan kualitas, penjualan bubur di Lubuklinggau dapat terus berkembang dan memberikan manfaat.

Selain bisa langsung ke gerai Mbok Bubur ini dapat juga melalui pesanan dan diantar, anda dapat menghubungi langsung nomor yang tertera, No HP: 0853-6999-6333 Atau WA: 0813-1548-7912. 

Sebagai informasi Edo mengungkapkan bahwa Gerai Mbok Bubur akan membuka cabang di depan RSIA dwi sari , insyallah awal bulan november. 

Edo berharap gerai Mbok Bubur ini dapat maju dan banyak pelanggan atau masyarakat luas sana membeli bubur di gerai ini, selain itu ia juga berharap dapat membuka lapangan perkerjaan dengan adanya cabang baru nanti.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan