Lepaskan Penatmu di Taman Siantar Lubuklinggau
Editor: Admin
|
Sabtu , 09 Dec 2023 - 17:43

Tempat melepas penat bersama teman atau keluarga di Taman Siantar, Kelurahan Belalau I, Kecamatan Lubuklinggau Utara I, Kota Lubuklinggau, Provinsi Sumsel.--
Taman Siantar ini juga menjadi tempat salah satu yang dimanfaatkan oleh mahasiswa maupun pekerja yang sedang mengerjakan tugas dan aktivitas-aktivitas yang lain. (sun)