Paslon Jabarkan Gagasan Untuk Mewujudkan Kota Modern dan Bermartabat

Ketua KPU Kota Lubuk Linggau, Aspin Dodi -Foto: Dokumen Pribadi-

KORANLINGGAUPOS.ID - Hari ini (Rabu 20 November 2024) Pukul 14.00 WIB KPU Kota Lubuk Linggau melaksanakan debat publik ke-2 pasangan calon (Paslon) Wali Kota dan Wakil Walikota Lubuk Linggau. Acara debat diadakan di

Gedung Pertemuan Bagas Raya Kelurahan Lubuk Kupang, Kecamatan Lubuk Linggau Selatan I, Kota Lubuk Linggau.

"Pukul 14.00 WIB debat publik sudah dimulai," demikian kata Ketua KPU Kota Lubuk Linggau, Aspin Dodi kepada KORANLINGGAUPOS.ID, Selasa 19 November 2024.

Untuk itu Aspin mengingatkan Paslon untuk hadir sebelum pukul 14.00 WIB. "Teknisnya sudah diatur siapa yang berangkat duluan. Pada saat debat publik pertama Paslon nomor urut 01 H Rodi Wijaya dan H Imam Senen yang hadir duluan.

BACA JUGA:Pilkada Serentak 2024 KPU Lubuk Linggau Targetkan Partisipasi Pemilih 80 Persen

BACA JUGA:KPU Lubuk Linggau Tunda Debat Kedua Calon Wali Kota

Pada debat kedua ini Paslon nomor urut 02 H Rachmad Hidayat-H Rustam Effendi (YOK teRUS) yang hadir duluan," paparnya.

Pengaturan tersebut untuk menghindari agar masing-masing massa pendukung tidak terjadi gesekan. "Jangan sampai terjadi pertemuan massa maka perlu diatur jadwal kedatangan massa pendukung masing-masing Paslon," jelasnya.

Menurut Aspon Dodi tema debat publik ke-2 mewujudkan Kota Lubuk LInggau yang modern dan bermartabat (strategi mewujudkan birokrasi yang responsif, efektif dan efisien berbasis IT, peningkatan PAD dan pengelolaan APBD, penata kota, dan penanggulangan masalah sosial).

Tema tersebut terbagi menjadi 4 subtema yakni

BACA JUGA:Debat Pertama Calon Walikota dan Wakil Walikota, Ketua KPU Lubuk Linggau: Momen Sampaikan Visi Misi

BACA JUGA:KPU Lubuk Linggau Sukses Adakan Debat Pertama Pasangan Calon Walikota dan Wakil Walikota

1. Mewujudkan birokrasi yang responsif, efektif, efisien berbasis IT

2.  Meningkatkan PA dan Pengelolaan APBD

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan