Daftar Lengkap Kekayaan Para Presiden Indonesia dari Soekarno hingga Prabowo Subianto, Siapa Paling Terkaya?

Daftar Lengkap Kekayaan Para Presiden Indonesia dari Soekarno hingga Prabowo Subianto, Siapa Paling Terkaya?-Tangkap Layar -

- Giro dan kas Rp 6 miliar.

BACA JUGA:Jokowi Bakal Jadi Kader Partai Golkar Apakah Benar? Ini Kata Bahlil

BACA JUGA:5 Daftar Nama Kabinet Era Jokowi Dikabarkan Lanjut di Kabinet Prabowo

7. Joko Widodo (Jokowi) (2014–2024)

Berdasarkan LHKPN tahun 2023, kekayaan Jokowi tercatat sebesar Rp 95,8 miliar, meningkat dibandingkan tahun 2022 (Rp 82,3 miliar).

Kekayaannya terdiri dari:

- Tanah dan bangunan  Rp 74,1 miliar (20 bidang).

- Transportasi Rp 432 juta (8 kendaraan).

- Harta bergerak lainnya Rp 356 juta.

- Giro dan kas Rp 20,8 miliar.

BACA JUGA:Maung PT Pindad Siap Angkut Menteri Presiden Prabowo, Simak Spesifikasi Mobil MV3 Garuda Limousine

BACA JUGA:Daftar 34 Calon Provinsi Baru di Indonesia yang Siap Dimekarkan Tunggu Restu Presiden Prabowo

8. Prabowo Subianto (2024–sekarang)

Prabowo Subianto memiliki kekayaan yang tercatat dalam LHKPN per 31 Desember 2023 sebesar Rp 2,04 triliun, tanpa utang. Rincian aset Prabowo meliputi:

- Surat berharga Rp 1,7 triliun.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan