Sat PolPP Lubuk Linggau Amankan Tiga ODGJ Resahkan Warga
Editor: RIENA FITRIANI MARIS
|
Jumat , 24 Jan 2025 - 21:25
ODGJ yang resahkan warga di Alun-alun merdeka dan kini sudah ditertibkan petugas Sat PolPP, Kamis 23 Januari 2025 -Foto : Dok Sat PolPP Kota Lubuk Linggau-
"Selagi sifatnya menganggu kenyamanan dan ketertiban masyarakat, ya akan kami tertibkan. Masyarakat juga bisa melapor ke kami jika memang ada ODGJ, pengemis dan anjal yang meresahkan mereka," imbaunya.