Petani Desa L Sidoharjo Musi Rawas Mulai Siapkan Lahan, Ini yang Dilakukan Petani Agar Terhindar Hama Tikus
Editor: RIENA FITRIANI MARIS
|
Selasa , 28 Jan 2025 - 22:12

Salah satu lahan sawah milik petani di Desa L Sidoharjo Kecamatan Tugumulyo Kabupaten Musi Rawas, yang sedang dilakukan pengolahan lahan -FOTO : Gilang Andika -
Ia menambahkan, akibat serangan hama tikus hasil masa tanam pada sebelumnya hanya satu kali, yang seharusnya masa tanam dalam satu tahun harus dilakukan sebanyak dua kali masa tanam.