Alhamdulillah, 1 Orang Pegawai Lapas Narkotika Kelas IIA Muara Beliti Resmi Dilantik Jadi PNS

1 Orang Pegawai Lapas Narkotika Kelas IIA Muara Beliti Resmi Dilantik Jadi PNS-KORANLINGGAUPOS.ID-FOTO : LapasNarkotikaMuaraBeliti

Seta juga sudah terpilih untuk mengemban tugas sebagai ASN Kemenimipas.

Agato juga menekankan pentingnya menjaga integritas dalam menjalankan tugas sebagai abdi negara.

BACA JUGA:Kalapas Narkotika Muara Beliti Hadiri Pelantikan dan Sertijab KUPT Kanwil DirjenPAS Sumsel

BACA JUGA:Lapas Surulangun Rawas Razia Kamar Hunian, Wujud Dukungan 13 Program Akselerasi Menimipas

Menjadi seorang Petugas Pemasyarakatan, lanjutnya, memerlukan ketekunan, dedikasi tinggi.

Serta kemampuan untuk melaksanakan setiap tugas dengan penuh tanggung jawab.

“Sumpah yang saudara ucapkan bukanlah sekedar formalitas, tetapi merupakan komitmen moral dan professional yang harus dijunjung tinggi dalam menjalankan tugas," tegasnya.

Dilanjutkannya, tanggung jawab sebagai abdi negara dan pelayan masyarakat harus ditegakkan.

BACA JUGA:Lapas Lubuklinggau Lakukan Pengecekan Kendaraan Dinas Secara Rutin, Ini Tujuannya

BACA JUGA:Dukung Terus Program Ketahanan Pangan, Lapas Narkotika Kelas IIA Muara Beliti Rutin Produksi Tempe

"Sebagai bagian dari Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan, saudara memiliki tugas yang sangat mulia dalam melaksanakan pembinaan dan pengawasan terhadap warga binaan,” jelasnya.

Kemudian Kalapas, Ronald Heru Praptama, mengucapkan selamat kepada 9 orang PNS lulusan Poltekip yang baru dilantik.

Dengan perhatian khusus kepada satu pegawai yang berasal dari Lapas Narkotika Muara Beliti.

Ia berpesan agar nantinya menjalankan tugas dengan integritas dan profesionalisme yang tinggi.

BACA JUGA:Lapas Narkotika Kelas IIA Muara Beliti Ikuti Kegiatan Edukasi Coretax KPP Pratama Lubuklinggau

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan