7 Cara Budidaya Ikan Cupang yang Benar Dengan Hasil Maksimal Untuk Para Pemula, Yuk Simak Disini!

7 Cara budidaya ikan Cupang yang benar agar hasil jadi maksimal-Tangkap layar-merdeka.com

BACA JUGA:Prosedur Kateterisasi Jantung, Jenis dan Efek Sampingnya

Selanjutnya, cara budidaya ikan cupang adalah dengan memilih indukan ikan cupang yang berkualitas. Ikan cupang memiliki beragam jenis.

Sebelum melakukan pembiakan kamu harus tahu bahwa indukan jantan dan betina sudah masuk kedalam fase matang atau siap untuk dikawinkan.

Cara membedakan ikan cupang jantan dan ikan cupang betina dengan beberapa ciri berikut:

Ikan cupang jantan

BACA JUGA:Paling Terlaris 2023 Mobil 7 Generasi ini, Berikut Perbandingan Toyota Calya dan Daihatsu Sigra

- Siripnya panjang dan berwarna terang

- Bentuk badannya panjang

- Gerakannya lincah

Ikan cupang betina

- Siripnya pendek dan warnanya kusam

- Bentuk badannya lebih bulat

- Gerakannya lambat

BACA JUGA:Minuman ini Baik Dikonsumsi Usai Bangun Tidur

Indukan ikan cupang jantan bisa mulai di budidayakan pada usia 4-8 bulan, sedangkan betina 3-4 bulan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan