Stabilkan Kadar Gula Darah, 5 Makanan Terbaik untuk Penderita Diabetes

5 Makanan Terbaik untuk Penderita Diabetes--YOUTUBE@KataDokterid

BACA JUGA:Waspada Diabetes Hindari Berat Badan dan Gaya Hidup, Ini 10 Langkah Jaga Kesehatan Metabolik

Kebanyakan roti mengandung karbohidrat yang dapat memicu lonjakan kadar gula darah nah, roti gandum adalah salah satu jenis roti yang memiliki indeks glikemik dan karbohidrat lebih rendah di bandingkan dengan roti lainnya.

Ini karena adanya kandugan serat yang baik dalam roti gandum.

Melansir dari jurnal PLoS Meddicine, serat menjadi salah satu kandungan yang baik untuk mengoptimalkan pola diet sehat dan mengontrol gula darah.

Hal ini karena kandungan serat mampu memperlambat pencernaan sehingga membantu menstabilkan kadar gula darah.

BACA JUGA:Kaya Nutrisi, Begini Cara Buat MPASI dari Bahan Sayur Bayam

3. Buah-buahan

Makanan untuk penderita Diabetes sebagian besar buah-buahan memiliki indeks glikemik rendah yaitu kurang dari 55.

Sebab, buah-buahan mengandung banyak air dan serat yang dapat menyeimbangkan gula alami (fruktosa).

Nah, untuk mendapatkan manfaat ini, sebaiknya konsumsi buah secara utuh, bukan buah yang sudah diolah atau pun menjadi jus.

BACA JUGA:5 Dampak Mengerikan Bagi Orang yang Meninggalkan Shalat, Tahu Nomor 3 Kamu Menyesal

4. Ubi jalar

Selain bergizi, ubi jalar memiliki indeks glikemik yang rendah sehingga dijadika makanan untuk penderita diabetes.

Beberapa penelitian menunjukkan bahwa daging ubi jalar mengandung lebih banyak serat dari pada kulitnya.

Meskipun masih belum ada bukti bahwa ubi jalar dapat membantu menstabilkan atau menurunkan kadar gula darah pada manusia, tidak diragukan lagi ubi jalar merupakan makanan sehat dan bergizi dengan skor glikemik yang rendah.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan