Prediksi Chelsea vs Crystal Palace: Liga Inggris, H2H, Live di Mana? Kembali ke Jalur Kemenangan

Duel antara Chelsea vs Crystal Palace akan diselenggarakan di Stadion Stamford Bridge pada hari Kamis, 28 Desember 2023 pukul 02.30 WIB.-FOTO:- Football London

Premier League

  • 16-12-2023: Chelsea vs Sheffield United 2-0
  • 10-12-2023: Everton vs Chelsea 2-0
  • 07-12-2023: Manchester United vs Chelsea 2-1

5 Pertandingan Terakhir Crystal Palace:

Premier League

  • 22-12-2023: Crystal Palace vs Brighton 1-1
  • 16-12-2023: Manchester City vs Crystal Palace 2-2
  • 09-12-2023: Crystal Palace vs Liverpool 1-2
  • 07-12-2023: Crystal Palace vs Bournemouth 0-2
  • 03-12-2023: West Ham vs Crystal Palace 1-1

BACA JUGA:Komitmen Mourinho untuk AS Roma: Jangan Ragukan!

Perkiraan Susunan Pemain Chelsea vs Crystal Palace:

Fans Chelsea tentu berharap Christopher Nkunku bermain sejak awal setelah mencetak satu gol pekan lalu.

Tapi bisa jadi Nkunku akan kembali turun sebagai pengganti jika melihat pernyataan Pochettino setelah laga melawan Wolves.

"Saya senang melihatnya mencetak gol dan itu membuktikan pentingnya dia bagi kami.

BACA JUGA:Wow Barcelona Berhasil Menang Melawan Almeria

Tapi kita tidak bisa memberinya beban berat. Ia baru saja kembali dan itulah mengapa ia baru masuk di menit 60 (melawan Wolves)," tambah Pochettino.

Palace sendiri diperkirakan tidak banyak melakukan perubahan.

Michael Olise, Jordan Ayew, Eberechi Eze, dan Jean-Philippe Mateta diperkirakan menjadi ancaman bagi pertahanan Chelsea.

  • Chelsea (4-2-3-1): Đorđe Petrović; Malo Gusto, Thiago Silva, Benoît Badiashile, Levi Colwill; Moisés Caicedo, Conor Gallagher; Cole Palmer, Raheem Sterling, Christopher Nkunku; Nicolas Jackson. Pelatih: Mauricio Pochettino

BACA JUGA:VR46: Larang Bezzecchi Pindah Tim dan Izinkan Marini ke Honda! Mengapa?

  • Crystal Palace (4-3-3): Dean Henderson; Nathaniel Clyne, Joachim Andersen, Marc Guéhi, Tyrick Mitchell; Chris Richards, Jefferson Lerma, Michael Olise; Jordan Ayew, Eberechi Eze, Jean-Philippe Mateta. Pelatih: Roy Hodgson

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan